Senin, 01 Juli 2013

Sosialisasi Bank Sampah di Dusun Bendelan Arjasa


Sosialisasi mengenai sampah termasuk jenis sampah dan pengolahan sampah yang re-useable dalam remaja-remaja di Dusun Bendelan Arjasa. Kegiatan sosialisasi dilakukan sebagai tahap awal pengenalan sampah kepada remaja. Kegiatan ini bertujuan sebagai sarana pengenalan dan
pemanfaatan sampah yang kemudian akan berlanjut pada program Bank Sampah. Dengan pengetahuan singkat mengenai sampah tersebut, diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai sampah. Kegiatan Bank Sampah adalah tahapan berikutnya dalam pengolahan dan pemanfaatan sampah yang lebih baik dan lebih memiliki nilai jual.

0 komentar:

Posting Komentar