dusun di desa Arjasa. Bendelan Community beranggotakan 25 orang yang mayoritas merupakan remaja dan diketuai oleh mas Romly
Kegiatan KOMPLIT Bendelan Community yaitu Bank Sampah dan membuat kerajinan. Bank sampah adalah program pengumpulan, pemilahan dan pengelolaan sampah oleh masyarakat dan untuk mesyarakat. Sampah yang terkumpul akan dipilah menjadi sampah organik dan sampah anorganik. Sampah anorganik yang bernilai ekonomis seperti botol bekas, plastik bungkus plastik sabun dan kain perca, akan dimanfaatkan kembali menjadi kerajinan seperti bross jilbab, vas bunga, taplak meja, kalung, dll. Kerajinan tangan berbahan sampah yang telah jadi akan dipasarkan dan dipromosikan melalui blog.
Kegiatan ini tentu sangat bermanfaat selain dapat mengurangi jumlah sampah juga dapat menjadikan lapangan pekerjaan bagi masyarakat di dusun Bendelan khususnya.
0 komentar:
Posting Komentar